Penerapan Sumber Daya Perusahaan PT. Sahabat Warna Gemilang
Keywords:
Enterprise Resource Plainning (ERP), PT. Sahabat Warna Gemilang Gemilang, PercetakanAbstract
Penelitian membahas masalah tentang deskripsi umum tentang Enterprise Resource Plainning (ERP) dan cara penerapan Enterprise Resource Plainning (ERP) pada PT. Sahabat Warna Gemilang Gemilang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui deskripsi umum tentang Enterprise Resource Plainning (ERP) dan cara penerapan Enterprise Resource Plainning (ERP) pada PT. Sahabat Warna Gemilang Gemilang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan penelitian yang telah dilaukan dapat disimpulkan bahwa penerapan Enterprise Resource Plainning (ERP) pada PT. Sahabat Warna Gemilang Gemilang dilakukan pada beberapa elemen bisnis. Elemen tersebut meliputi sumber daya manusia, alur produksi, serta keuangan.